Monday, July 20, 2009

Komentar Terbaru Dalam Blog Roll Berjalan

Satu lagi cara menampilkan Komentar Terbaru dalam Blog Roll Berjalan, cara ini sangat praktis, karena dengan menempatkan komentar terbaru tersebut ke dalam Blog Roll Berjalan, maka kita dapat menghemat tempat, tidak perlu mengarahkan kebawah dan juga bisa memuat banyak komentar baru dalam Blog kita dengan mengatur sendiri jumlah komentar yang kita inginkan.


Berikut cara pembuatanya :

1. Masuk ke Blogger dengan ID anda.
2. Pilih Tata Letak.
3. Pilih Elemen Halaman.
4. Pilih Tambah Gadget.
5. Klik tanda + pada HTML/JavaSript.
6. Copy seluruh kode dibawah ini kemudian paste pada kolom konten yang tersedia.
<div style="overflow:auto; width:100%px; height:300px; padding:10px; border:1px solid #21262d;">

<marquee direction="up" onmouseover="this.stop()" width="100%" onmouseout="this.start()" scrollamount="3" height="300" align="center">

<script style="text/javascript" src="http://www.geocities.com/leo_host/komentar-terbaru.js"></script><script style="text/javascript">var a_rc=10;var m_rc=true;var n_rc=true;var o_rc=40;</script><script src="http://namablog.blogspot.com/feeds/comments/default?alt=json-in-script&callback=showrecentcomments"></script>

</marquee>
</div>

Catatan tambahan :

Coba anda perhatikan tulisan berwarna Putih..., coba anda rubah sesuai dengan keinginan anda.

* Lebar ( width ) aturlah sesuai keinginan anda.
* Panjang ( height ) aturlah sesuai keinginan anda.
* #21262D warna garis komentar, bisa anda rubah sesuai warna kesukaan anda.
* Scrollamount adalah kecepatan Blog Roll anda, aturlah sesuai keinginan anda.
* a_rc=10 menunjukan jumlah komentar sebanyak 10 komentar, bisa anda ganti jumlahnya sesuai keinginan anda.
* m_rc=true menunjukan tanggal komentar, ganti "true" dengan "false" untuk menghilangkannya.
* n_rc=true menunjukan judul postingan, ganti "true" dengan "false" untuk menghilangkanya.
* Ganti nama blog dengan Blog anda ( http://namablog.blogspot.com )


Setelah pengeditan selesai, silahkan anda save dan lihat Blog anda.

Selamat mencoba dan semoga membantu anda

No comments:

Post a Comment